Ads 468x60px


Monday, October 24, 2011

Melindungi data di komputer dari Copy Paste Flashdisk

Ada cara mudah untuk melindungi data Anda di komputer, agar tidak mudah di copy paste orang lain berikut trik yang bisa Anda gunakan ;

Caranya :
  1. Klik menu Start > Run.
  2. Pada kotak dialog Run ketikkan regedit, lalu klik OK.
  3. Setelah masuk ke dalam jendela registry, cari : HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\Current ControlSet\Control\StorageDevicePolicies.
  4. Jika Folder StorageDevicePolicies belum ada di dalam registry, kita bisa membuatnya dengan cara klik folder Control > Klik kanan pilih New > Key ketik StorageDevicePolicies.
  5. Buat DWORD Value, caranya klik Folder StorageDevicePolicies klik kanan > New > DWORD Value beri nama WriteProtect . Kemudian dobel klik pada WriteProtect dan beri nilai 1 pada value data.
  6. Restart komputer Anda
Untuk mengembalikan seperti semula, ganti pada value data pada WriteProtect menjadi 0 .
Suka? Klik Like Ya...
Loading...

0 komentar:

Post a Comment

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( :-p =))

 
Back to Top